Berdasarkan Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor : 200/KMA/SK/X/2018 tanggal 9 Oktober 2018 tentang Kelas, Tipe dan Daerah Hukum Pengadilan Tingkat Pertama dan Pengadilan Tingkat Banding pada Empat Lingkungan Peradilan, wilayah hukum Pengadilan Negeri Slawi Kelas I B meliputi seluruh wilayah Kabupaten Tegal kecuali Kec. Kramat dan Kec. Dukuhturi.
DASAR HUKUM :KEPUTUSAN KETUA MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA Nomor : 200/KMA/SK/X/2018 TENTANG
|